Aktivis Greenpeace di Sungai Citarum membentangkan banner raksasa di sungai bertuliskan “?”. Ini adalah simbol bahwa masyarakat Indonesia ingin tahu dan tidak mendapat informasi mengenai racun-racun kimia apa saja yang selama ini merusak sungai yang mereka cintai.
© Donang Wahyu/Greenpeace