-
Rainbow Warrior Mendukung Perjuangan Warga Pulau Pari
Rainbow Warrior, kapal layar legendaris Greenpeace singgah di Pulau Pari, Kepulauan Seribu, Jakarta, sebagai bentuk dukungan atas perjuangan warga Pulau Pari dalam mempertahankan hak kelola pulau dan tanah mereka dari ancaman privatisasi
-
Kapal Rainbow Warrior Tiba di Jakarta, Mendukung Energi Bersih untuk Udara Bersih Bagi Warga Ibukota
Setelah hampir dua bulan berlayar dari Indonesia bagian timur, kapal legendaris Greenpeace Rainbow Warrior akhirnya tiba di ibukota Jakarta untuk mendorong pemerintah agar segera mengatasi permasalahan lingkungan perkotaan secara tuntas.
-
Dukung Perjuangan Masyarakat, Rainbow Warrior Singgah di Celukan Bawang
Masyarakat Celukan Bawang menyambut kedatangan kapal Greenpeace, Rainbow Warrior di perairan Celukan Bawang dalam aksi solidaritas mendukung perjuangan masyarakat dalam menentang rencana perluasan PLTU di wilayah tersebut.
-
Rainbow Warrior di Benoa, Soroti Persoalan Lingkungan Bali
PLTU Batubara telah menjadi masa lalu kelam yang ditinggalkan di banyak negara di dunia, dan energi terbarukan seperti tenaga surya telah menjadi sebuah kekuatan ekonomi baru dengan penyerapan tenaga kerja lokal yang besar.
-
Rainbow Warrior dan Pesan untuk Masa Depan yang Lebih Hijau
Nama saya Rini Irmayasari atau biasa dipanggil Maya. Saya adalah volunteer Greenpeace Indonesia dari Manokwari, Papua Barat.
-
Kedatangan Rainbow Warrior Merajut Asa untuk Memulihkan Alam Indonesia
Kapal Greenpeace Rainbow Warrior akan berlayar di perairan Indonesia selama 2 bulan. Ini akan menjadi perjalanan terlama yang pernah dilakukan oleh Rainbow Warrior, dibandingkan dengan pelayaran-pelayaran sebelumnya di perairan Indonesia.
-
Masyarakat Ajukan Gugatan, Tolak Pengembangan PLTU Batu Bara Celukan Bawang di Buleleng Bali.
Kami melakukan gugatan ini dengan beberapa alasan yang sangat mendasar karena SK Gubernur Bali diterbitkan tanpa adanya pelibatan masyarakat yang akan terdampak dari proyek ini.
-
Sayonara Pak Iwan, Kami Akan Lanjutkan Perjuanganmu!
Sabtu pagi pekan lalu seorang teman mengabarkan berita duka. Dr. Iwan Kurniawan, seorang akademisi sekaligus motor gerakan anti Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir (PLTN) di Indonesia telah berpulang pada Jumat dini…
-
Delapan momen spesial tahun 2016!
Mari kita tengok kembali tahun 2016 yang penuh dengan kejutan. Figur kontroversial Donald J. Trump, secara mengejutkan terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat. Selain Donald Trump, masih ada banyak sekali kejutan dan momen-momen penting selama tahun 2016 yang mungkin tidak kita tahu atau tidak kita sadari. Salah satunya: tahun 2016 adalah tahun terpanas yang pernah tercatat…











