-
Mencegah Lobi-Lobi Solusi Palsu dari Pelaku Industri
Kantong berbahan dasar tanaman pangan digadang-gadang bisa masuk dalam kategori Kantong Belanja Ramah Lingkungan dalam Peraturan Gubernur Provinsi DKI Jakarta No. 142 Tahun 2019. Padahal digunakannya kantong ini sebagai pengganti kantong plastik sekali pakai merupakan solusi palsu.
-
Hutan Lestari, Orangutan Terlindungi!
Tidak hanya orangutan yang akan kehilangan rumahnya jika deforestasi di Indonesia terus berlanjut, kehidupan manusia pun akan terancam, karena hutan adalah sumber kehidupan kita.
-
Kedaulatan Pangan Sekarang dan Pasca Pandemi
COVID-19 telah mengubah kehidupan sehari-hari di hampir setiap sudut dunia. Bagi jutaan orang, kekhawatiran akan kelangkaan pangan membuat kondisi pandemi kian parah.
-
Tidak ada Ekonomi di atas Ekologi yang Rusak
Di tengah krisis kesehatan dan ekonomi akibat pandemi, alih-alih memprioritaskan kesehatan dan kesejahteraan rakyatnya, Pemerintah dan DPR telah bersekongkol secara diam-diam meloloskan UU Minerba yang memberikan karpet merah kepada industri batubara.
-
Klaim Menko Mahfud MD Soal Karhutla Berhasil Diminimalisir Keliru, Pemerintah Perlu Cek Realitas
Jakarta, 25 Juni 2020. Greenpeace Indonesia menilai klaim Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam), Mahfud MD bahwa kebakaran hutan dan lahan (karhutla) beberapa tahun terakhir tidak besar,…
-
Dana Pemulihan Ekonomi Dampak Covid-19 Sebesar Rp 2,78 Triliun Dialokasikan Untuk Industri Biodiesel
Jakarta, 17 Juni 2020. Pemerintah menghadiahkan industri biofuel sebesar Rp 2,78 triliun dari Program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) sebagai dampak dari pandemi Covid-19. [1]. Insentif akan dikelola melalui Badan Pengelola…
-
Tindakan Nyata Dari Salah Satu Jaringan Supermarket Terbesar di Korea Selatan Bisa Menjadi Contoh Bagi Peritel Lainnya
Lotte Mart, salah satu jaringan supermarket terbesar di Korea Selatan, berkomitmen untuk mengurangi penggunaan plastik sekali pakai sebesar 50% pada 2025, menjadikannya jaringan supermarket pertama di Asia yang membuat komitmen seperti itu.
-
Kehilangan Hutan Indonesia Masih Terjadi di Kawasan Dilindungi, Moratorium Hutan Perlu Diperkuat
Jakarta, 8 Juni 2020. Deforestasi di areal moratorium belum menunjukan angka penurunan yang berarti. Pemerintah keliru mengklaim kebijakan moratorium hutan dan lahan gambut (kini penghentian permanen) telah efektif menekan deforestasi.…
-
Ruang Terbuka Hijau: Wisata Alternatif Pelepas Penat di Jakarta!
Di tengah padatnya aktivitas di Jakarta, ada banyak opsi yang dapat kita lakukan untuk menghilangkan penat di akhir pekan. Jikalau opsi untuk berlibur ke luar kota tidak memungkinkan untuk dilakukan, kamu bisa coba untuk sejenak berlibur di ruang terbuka hijau (RTH) yang tersebar di Jakarta.